Kamis, 27 September 2012

Menjaga Daya Ingat

Menjaga Daya ingat

Daya ingat otak akan semakin melemah seiring dengan adanya pertambahan usia. lupa merupkan salah satu gejalanya. Namun perlu anda ketahui beberapa hal mengenai cara agar daya ingat manusia tetap terjaga.tentunya yang kita perlukan adalah beberapa nutrisi dan vitamin.
   
Salah satunya adalah dengan mengkonsumsi asam lemak omega-3 seperti ikan laut (tuna,sardin dll), kerang, minyak kedelai, biji blewah maupun sayuran berdaun.

Selain nutrisi omega-3, banyak juga vitamin yang dapat membantu menjaga daya ingat, diantaranya :
a.Vitamin B2 ( keju, susu, sayur hijau, hati, maupun kacang-kacangan )
b.Vitamin B3 ( ikan tuna, ayam ,maupun salmon )
c.Vitamin B6 ( telur dan wortel )
d.Vitamin B9 (Jeruk ataupun tomat yang telah dibuat jus )
e.Vitamin B12 ( daging tanpa lemak, keju, maupun susu )
f. Vitamin C ( Jeruk dan strowberi )
g.Vitamin D ( makarel maupun tuna )
Itulah beberapa tips yang saya baca dari beberapa bacaan. dan ternyata dengan banyak mengkonsumsi makanan yang bergizi, dapat menambah maupun menjaga daya ingat kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar